Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2016

RAKER ANCAB II IPNU TANGGUL JEMBER

Menindaklanjuti RAKER I ( 8 Mei 2015 ) dan Rapat Pleno (29 Nopember 2015), akhirnya Pimpinan Anak Cabang IPNU Kec. Tanggul mengadakan RAKER II pada 16 J. Akhir 1437/25 Maret 2016 di Kantor MWC NU Tanggul dengan dua keputusan penting, yaitu : Reshuffle Pengurus dan Persiapan MAKESTA, dalam acara kali ini dihadiri oleh PC. IPNU Kab. Jember. Dalam pengarahannya, Ketua MWC NU Tanggul (H. Sanuri), ada beberapa poin yaitu : (1) menginformasikan adanya BTM NU di Tanggul, (2) Mumpung masih muda, berlatihlah untuk berorganisasi, banyak sekali manfaat dalam berorganisasi kelak kalau sudah dewasa dan manfaat lainnya, (3) Organisasi butuh kekompakan, dan berharap IPNU bangkit, cari pelajar yang bagus, tidak harus sarjana ( tidak penting itu, red ), yang terpenting harus telaten, tanggung jawab, dan peduli. Sementara dari PC. IPNU Kab. Jember ( Rekan Moch. Aminullah / WAKA I ), beberapa poin, yaitu : (1) mengucapkan terima kasih dan apresiasi atas eksis nya PAC IPNU Tanggul, meskipun ketua dan seb

NILAI-NILAI PANCASILA PADA TAHLILAN

Wakil Gubenur Jawa Timur H. Syaifullah Yusuf menjelaskan filosofi tahlilan yang sering dilakukan warga NU ketika ada yang meninggal. Menurut amaliyah yang sering jadi sasaran bid’ah kelompok lain itu mencerminkan praktik ber-Pancasila. Jauh sebelum bangsa ini merdeka, kata dia, para kiai berdebat dengan para tokoh pendiri Republik ini. Indonesia ini mau dijadikan negara Islam atau negara sekuler. Nah, akhirnya Bung Karno memutuskan negara Pancasila. Pancasila, lanjut pria yang akrab disapa Gus Ipul, mengutip ungkapan seorang kiai yang pidatonya mirip sekali dengan Bung Karno. “Ini rawahu Kiai Harun Ismail, saya kutip” kata Gus Ipul pada halaqoh Majelis Alumni IPNU di Hotel The Alana, Surabaya. Kalau ingin melihat pelaksanaan Pancasila yang benar dan tepat maka lihatlah orang tahlilan. Inilah filosofi Pancasila yang berada di Tahlilan ala NU. pertama, orang tahlil itu pasti baca surat Al-Ikhlas yang berbunyi Qulhu Allahu ahad Allahus shomad. Itulah Ketuhanan yang Maha Esa dan di da

INFO NEWS TO IPNU TANGGUL

Assalamu’alaikum Wr, Wb. diberitahukan dengan hormat, melalui ini, Pembina IPNU Tanggul memanggil para pengurus dan anggota PAC IPNU Tanggul besok : hari                 : Jum'at, 25 Maret 2015, Jam                : 08.00 - 11.00 WIB Tempat          : di Kantor MWC NU Tanggul,, Agenda         : Evaluasi IPNU Tanggul. CATATAN : 1.     Siapapun yang baca ini, mohon di info kan kepada ybs. 2.     YANG HADIR : -        PAC IPNU Tanggul. -        pelajar yang didelegasikan oleh Pengurus Ranting NU se MWC NU Tanggul, melalui SMS dari Pembina IPNU Tanggul yang disebarluaskan pada Sabtu, 20 Maret 2016. -        pelajar yang dihubungi oleh Pembina IPNU Tanggul. 3.     Dewan Pembina IPNU Tanggul sebagai berikut : -        Koordinator   = H. M. SUKARNO                         ( MANGGISAN) -        Anggota         = H. TAUFIQ HIDAYAT, SH., MH (TGL WETAN) -        Anggota         = H. ABD AZIS                                 (SELODAKON) -        Anggota

AKHIRNYA PERGUNU TANGGUL DILANTIK

Gambar
Setelah sekian lama menunggu, akhirnya PERGUNU (Persatuan Guru Nahdlatul Ulama’ Kec. Tanggul ) Tanggul dilantik dan dikukuhkan oleh Pimpinan Cabang PERGUNU Kab. Jember hari Ahad, 11 Jumadil Akhir 1437 / 20 Maret 2016 di MI Negeri Tanggul Wetan, dalam sambutannya, Ketua PERGUNU Tanggul, Dedi Ependi, S.Ag., MM,. Program awal adalah kita ( Pergunu Tanggul, Red ) membangunkan guru-guru di Tanggul ini menjadi guru yang profesional, guru yang patuh terhadap NU, tidak hanya patuh jika ada pemberkasan TPP, TF, dan lainnya serta permasalahan ( tentang guru ) yang ada di Tanggul perlu mendapat perhatian kita semua, kedepan mohon arahan, pendampingan dari Cabang ( kalau perlu sampai pusat. Red ), bagaimana sebenarnya PERGUNU melangkah, sementara Sambutan dari PC. PERGUNU Jember. PERGUNU punya murid, dan wali murid dalam memperkuat aqidah ahlussunnah wal jamaah menuju islam rahmatallil alamin, mencerdaskan anak bangsa, serta menangkal aliran sempalan ( menyimpang, sesat. red ) yang akhir-akhir

PELANTIKAN PERGUNU TANGGUL

Gambar

PELANTIKAN PERGUNU TANGGUL

PELANTIKAN PERSATUAN GURU NAHDLATUL ULAMA' (PERGUNU) KECAMATAN TANGGUL, INSYA ALLAH AKAN DILAKSANAKAN PADA : Hari, Tanggal    : Minggu , 20 Maret 2016 J a m                 : 09 .00 WIB Tempat              : MI Negeri Tanggul Wetan Agenda             : Pelantikan PERGUNU Kec. Tanggul

INFO BAHTSUL MASAIL

Gambar
ARSIP SEKRETARIAT MWC NU TANGGUL CABANG JEMBER WILAYAH JAWA TIMUR